Main Article Content
Abstract
Sumber daya manusia dianggap sebagai aset utama sebuah organisasi dalam mencapai tujuan. Politeknik Pelayaran Sulawesi Utara secara aktif terus berbenah setelah pandemi COVID-19, namun masih terasa adanya penurunan kinerja pegawai. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara kompensasi dan motivasi terhadap disiplin kerja dan kinerja pegawai. Sampel penelitian berjumlah 175 pegawai, dengan analisis menggunakan metode Partial Least Squares – Structural Equation Modeling (PLS-SEM) melalui SmartPLS 4.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kompensasi, motivasi, dan disiplin kerja memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai, masing-masing sebesar 19,9%, 22,5%, dan 45,6%. Selain itu, disiplin kerja terbukti memediasi pengaruh kompensasi dan motivasi terhadap kinerja pegawai dengan sangat signifikan. Temuan ini menegaskan pentingnya melakukan peningkatan kompensasi dan motivasi kerja guna memperkuat disiplin dan kinerja pegawai di Politeknik Pelayaran Sulawesi Utara
Keywords
Article Details
References
- Ali, A., Ahmad, S., & Khan, M. (2022). The impact of motivation on employee performance: A review of literature. Journal of Management and Business Studies, 5(2), 45–56.
- Azmy, A. (2022). Pengaruh motivasi dan kepemimpinan terhadap kinerja karyawan. Jurnal Manajemen, 10(1), 21–32.
- Cahya, D., Rachmawati, I., & Handayani, R. (2021). Kompensasi dan kinerja karyawan pada perusahaan swasta di Indonesia. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 12(3), 154–165.
- Chusminah, & Haryati, S. (2020). Pengaruh disiplin kerja terhadap kinerja pegawai pada instansi pemerintah. Jurnal Administrasi Publik, 8(1), 55–64.
- Eka Santi, D., & Widodo, A. (2021). Kompensasi dan motivasi terhadap kinerja pegawai dengan disiplin kerja sebagai mediasi. Jurnal Ilmu Manajemen, 9(2), 77–89.
- Erliawan, M., & Surabaya, F. (2022). Analisis validitas dan reliabilitas pada model PLS-SEM. Jurnal Statistika dan Ekonometrika, 4(2), 98–107.
- Girdwichai, L., & Sriviboon, C. (2020). Enhancing organizational performance through employee motivation. International Journal of Innovation, Creativity and Change, 12(9), 265–280.
- Hasibuan, M. S. P. (2000). Manajemen sumber daya manusia. Jakarta: Bumi Aksara.
- Haryono, S. (2015). Metodologi penelitian bisnis dengan pendekatan SEM. Jakarta: PT Intermedia Personalia Utama.
- HM, A., & Abdillah, W. (2009). Konsep dan aplikasi PLS (Partial Least Square) untuk penelitian empiris. Yogyakarta: BPFE.
- Indriani, N. K., & Wirawan, I. (2019). Kompensasi dan pengaruhnya terhadap kinerja pegawai. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 4(2), 122–131.
- Jogiyanto, H. M. (2011). Metodologi penelitian bisnis: Salah kaprah dan pengalaman-pengalaman. Yogyakarta: BPFE.
- Kepramareni, P., Suarningsih, L., & Putra, M. (2022). Hubungan antara motivasi dan kinerja pegawai pada lembaga pendidikan tinggi. Jurnal Ekonomi dan Sosial, 10(1), 45–56.
- Muhtarom, A., Hartono, B., & Nugroho, F. (2022). Validitas dan reliabilitas dalam model PLS-SEM. Jurnal Riset Ekonomi dan Manajemen, 15(2), 87–99.
- Parshetty, R. (2019). Compensation management and employee performance. International Journal of Human Resource Studies, 9(3), 45–60.
- Prabowo, A., & Djastuti, I. (2014). Pengaruh kompensasi terhadap disiplin kerja karyawan. Jurnal Administrasi dan Manajemen, 5(2), 98–106.
- Purbawi, D., & Sunardi, A. (2022). Analisis hubungan kompensasi terhadap kinerja pegawai. Jurnal Bisnis dan Manajemen, 7(4), 201–210.
- Roy, E., & Sumartik, R. (2021). Motivasi dan disiplin kerja sebagai penentu kinerja karyawan. Jurnal Ekonomi Manajemen, 13(1), 12–25.
- Sarrafah, R., & Samsualam, S. (2018). Kompensasi, disiplin kerja, dan kinerja pegawai pemerintah daerah. Jurnal Ekonomi dan Manajemen Publik, 6(2), 133–145.
- Sholihin, M., & Ratmono, D. (2021). Analisis SEM-PLS dengan SmartPLS 4.0. Yogyakarta: Andi Offset.
- Sucipto, H., & Rauf, A. (2021). Pendekatan deskriptif dan eksplanatori dalam penelitian sosial. Jurnal Metodologi Penelitian, 9(1), 23–35.
References
Ali, A., Ahmad, S., & Khan, M. (2022). The impact of motivation on employee performance: A review of literature. Journal of Management and Business Studies, 5(2), 45–56.
Azmy, A. (2022). Pengaruh motivasi dan kepemimpinan terhadap kinerja karyawan. Jurnal Manajemen, 10(1), 21–32.
Cahya, D., Rachmawati, I., & Handayani, R. (2021). Kompensasi dan kinerja karyawan pada perusahaan swasta di Indonesia. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 12(3), 154–165.
Chusminah, & Haryati, S. (2020). Pengaruh disiplin kerja terhadap kinerja pegawai pada instansi pemerintah. Jurnal Administrasi Publik, 8(1), 55–64.
Eka Santi, D., & Widodo, A. (2021). Kompensasi dan motivasi terhadap kinerja pegawai dengan disiplin kerja sebagai mediasi. Jurnal Ilmu Manajemen, 9(2), 77–89.
Erliawan, M., & Surabaya, F. (2022). Analisis validitas dan reliabilitas pada model PLS-SEM. Jurnal Statistika dan Ekonometrika, 4(2), 98–107.
Girdwichai, L., & Sriviboon, C. (2020). Enhancing organizational performance through employee motivation. International Journal of Innovation, Creativity and Change, 12(9), 265–280.
Hasibuan, M. S. P. (2000). Manajemen sumber daya manusia. Jakarta: Bumi Aksara.
Haryono, S. (2015). Metodologi penelitian bisnis dengan pendekatan SEM. Jakarta: PT Intermedia Personalia Utama.
HM, A., & Abdillah, W. (2009). Konsep dan aplikasi PLS (Partial Least Square) untuk penelitian empiris. Yogyakarta: BPFE.
Indriani, N. K., & Wirawan, I. (2019). Kompensasi dan pengaruhnya terhadap kinerja pegawai. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 4(2), 122–131.
Jogiyanto, H. M. (2011). Metodologi penelitian bisnis: Salah kaprah dan pengalaman-pengalaman. Yogyakarta: BPFE.
Kepramareni, P., Suarningsih, L., & Putra, M. (2022). Hubungan antara motivasi dan kinerja pegawai pada lembaga pendidikan tinggi. Jurnal Ekonomi dan Sosial, 10(1), 45–56.
Muhtarom, A., Hartono, B., & Nugroho, F. (2022). Validitas dan reliabilitas dalam model PLS-SEM. Jurnal Riset Ekonomi dan Manajemen, 15(2), 87–99.
Parshetty, R. (2019). Compensation management and employee performance. International Journal of Human Resource Studies, 9(3), 45–60.
Prabowo, A., & Djastuti, I. (2014). Pengaruh kompensasi terhadap disiplin kerja karyawan. Jurnal Administrasi dan Manajemen, 5(2), 98–106.
Purbawi, D., & Sunardi, A. (2022). Analisis hubungan kompensasi terhadap kinerja pegawai. Jurnal Bisnis dan Manajemen, 7(4), 201–210.
Roy, E., & Sumartik, R. (2021). Motivasi dan disiplin kerja sebagai penentu kinerja karyawan. Jurnal Ekonomi Manajemen, 13(1), 12–25.
Sarrafah, R., & Samsualam, S. (2018). Kompensasi, disiplin kerja, dan kinerja pegawai pemerintah daerah. Jurnal Ekonomi dan Manajemen Publik, 6(2), 133–145.
Sholihin, M., & Ratmono, D. (2021). Analisis SEM-PLS dengan SmartPLS 4.0. Yogyakarta: Andi Offset.
Sucipto, H., & Rauf, A. (2021). Pendekatan deskriptif dan eksplanatori dalam penelitian sosial. Jurnal Metodologi Penelitian, 9(1), 23–35.
